Studi Penggunaan Obat Golongan Statin pada Pasien Penyakit Jantung Koroner di Ruang ICCU RSUD dr. Soedarso Pontianak
Study of Drug Use Classification Statins in Heart Disease Patients Coronary in the ICCU Room RSUD dr. Soedarso Pontianak
DOI:
https://doi.org/10.25026/jsk.v5i5.1979Abstract
Coronary Heart Disease (CHD) is a cardiovascular disease that occurs due to narrowing of the coronary arteries from atherosclerosis process. High levels of lipids in the blood can be the one of the key factor that can increase the risk of cardiovascular disease, one of which is CHD. So this problem is used as the main target in CHD treatment. One of the drugs used in the treatment of CHD is the statin group. This study aims to examine the pattern of statins use in CHD patients in the ICCU RSUD dr. Soedarso Pontianak. Data collection was done retrospectively based on the medical records of CHD patients in 2021. This study is an observational cross-sectional descriptive study. Data was collected using a total sampling technique, and a sample of 45 patients who met the inclusion criteria were obtained. The results showed that the most widely used statin class of drugs in CHD patients in the ICCU was Atorvastatin (95.55%) compared to Simvastatin (4.44%) with the dose used was Atorvastatin 20 mg (66.66%), Atorvastatin 40 mg (28.88%), and Simvastatin 20 mg (4.4%). The frequency of using Atorvastatin and Simvastatin in the ICCU is once a day orally. The conclusion of this study is based on medical record data of CHD patients in the ICCU room at RSUD dr. Soedarso Pontianak, the most widely used statin class drug is Atorvastatin with an average dose of 20 mg of Atorvastatin at a frequency of administration once a day orally.
Keywords: Coronary Heart Disease, Statin Class, Atorvastatin, Simvastatin
Abstrak
Penyakit Jantung Koroner (PJK) adalah salah satu penyakit kardiovaskular yang terjadi karena penyempitan pada arteri koroner yang berasal dari proses aterosklerosis. Tingginya kadar lipid dalam darah menjadi aspek kunci yang dapat memberikan risiko penyakit kardiovaskular salah satunya pada PJK. Sehingga masalah ini digunakan sebagai target utama pada pengobatan PJK. Salah satu obat yang digunakan pada pengobatan PJK adalah golongan statin. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pola golongan statin digunakan oleh pasien PJK di ICCU RSUD Dr. Soedarso Pontianak. Pengumpulan data dilakukan secara retrospektif menurut rekam medis pasien PJK tahun 2021. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan rancangan studi cross-sectional dengan sifat deskriptif. Teknik total sampling ini digunakan dalam proses pengumpulan data, dan diperoleh 45 sampel pasien yang masuk pada kriteria inklusi. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa penggunaan obat golongan statin yang digunakan pada pasien PJK di ICCU adalah Atorvastatin (95,55%) dan Simvastatin (4,44%) dengan dosis yang digunakan adalah Atorvastatin 20 mg (66,66%), Atorvastatin 40 mg (28,88%), dan Simvastatin 20 mg (4,4%). Frekuensi penggunaan Atorvastatin dan Simvastatin di ICCU adalah 1 kali sehari secara per oral. Kesimpulan pada penelitian ini adalah berdasarkan data rekam medis pasien PJK di ruang ICCU RSUD dr. Soedarso Pontianak, obat golongan statin yang paling banyak dikonsumsi adalah Atorvastatin dengan rata-rata penggunaan dosis Atorvastatin 20 mg pada frekuensi pemberian 1 kali sehari secara per oral.
Kata Kunci: Atorvastatin, Golongan Statin, Penyakit Jantung Koroner, Simvastatin
References
Kelley K, Kemple A, Rush C, Sarliker SE, 2020, Coronary heart disease, Washington: Washington State Department of Health.
Nurhidayat, 2016, Penyakit Jantung Koroner. Jakarta: Potensi Group ; 2011
WHO, 2016, World Health Organization, [dicitasi pada 4 November 2022], Tersedia di: https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/cardiovascular- diseases-(cvds).
Kementerian Kesehatan RI, 2014, Situasi Kesehatan Jantung, Jakarta: Kementerian Kesehatan RI
Karmilawati, Hernawan A,D., Alamsyah, D, 2017, Faktor Resiko Kejadian Penyakit Jantung Koroner Pada Pekerja Sektor Formal (Studi Kasus Pada Pasien Rawat Jalan Di Rsud Dr. Seodarso Pontianak), Jurnal Mahasiswa dan Penelitian Kesehatan, 2(1), 1-10
Lim,S, 2013, Role of Statins in Coronary Artery Disease. Chonnam Med J, 4(9): 1-6
Sanchez P, Chetty G, Sarkar P, 2009, Pedoman Tatalaksana dislipidemia, BMJ Case Reports, 1-44.
Machwal, I., Untari E K., Nurmainah, 2022, Perbandingan Statin Terhadap Kejadian Efek Samping Terkait Myalgia, Jurnal Sains dan Kesehatan, 4(2): 147-153
Setyaji D., Prabandari Y., Gunawan,M, 2018, Aktivitas ?sik dengan penyakit jantung koroner di Indonesia, Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 14(3): 115-121
Bonow R et all, 2012, Braunwald Heart Disease: Textbook Of Cardiovaskular Medicine 9th Edition, Philadephia: Elsevier
Kurnia E dkk,2015, Faktor Jenis Kelamin, Genetik, Usia, Tingkat Stress Dan Hipertensi Sebagai Faktor Resiko Penyakit Jantung Koroner, Jurnal STIKES, 8(1) : 64-75
Suherwin, 2018, Hubungan Usia, Jenis Kelamin Dan Riwayat Penyakit Dengan Kejadian Penyakit Jantung Koroner Di Instalasi Gawat Darurat Rumahsakit Tk.II dr. Ak. Gani Palembang Tahun 2016, Jurnal ‘Aisyiyah Medika, 1(1): 89-97
Wahyuni P dkk, 2019, Identifikasi Usia Sebagai Faktor Risiko Penyakit Jantung Koroner Pada Perempuan Di Poli Jantung RSUD Dr. Harjono Ponorogo, Jurnal Ilmiah Mahasiswa, 3(1):1-10
Farahdika A.,Azam M, 2015, Faktor Risiko Yang Berhubungan Dengan Penyakit Jantung Koroner Pada Usia Dewasa Madya (41-60 Tahun) (Studi Kasus di RS Umum Daerah Kota Semarang), Unnes Journal of Public Health, 4(2) :117-123
Hurlock, Elizabeth.,B,1996, Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentan, Jakarta: Erlangga
Maharani, 2015, Angka Kematian Akibat Penyakit Jantung Lebih Tinggi pada Perempuan, Jakarta: Kompas.com
Adriani Y., Robiyanto., Nurmainah, 2019, Profil Pasien Pengguna Obat Jantung Koroner Rawat Inap Di Rsud Sultan Syarif Mohammad Alkadrie Pontianak, Jurnal Mahasiswa Farmasi Fakultas Kedokteran Untan, 4(1): 1-10
Robiatul S, dkk, 2021, Penelitian Interaksi Obat Aktual Pada Pasien Jantung Koroner Di Rumah Sakit X Kota Tasikmalaya, Jurnal Farmasi Muhammadiyah Kuningan, 6(1):7-11
Oemiati, R dkk, 2015, Faktor Risiko Penyakit Jantung Koroner (Pjk) Pada Perempuan (Baseline Studi Kohor Faktor Risiko PTM), Buletin Penelitian, 18(1): 47-55
Wahyuni P dkk, 2019, Identifikasi Usia Sebagai Faktor Risiko Penyakit Jantung Koroner Pada Perempuan Di Poli Jantung RSUD Dr. Harjono Ponorogo, Jurnal Ilmiah Mahasiswa, 3(1):1-10
Benalia, et al, 2019, Glycaemic variability is associated with severity of coronary artery disease in patients with poorly controlled type 2 diabetes and acute myocardial infarction France, Diabetes & Metabolism , 2(5): 446–452.
Nurhidayah, Wahyudin E., Kasim, H, 2022, Analisis Kombinasi Penggunaan Obat Pada Pasien Jantung Koroner Di Rumah Sakit Universitas Hasanuddin Makassar, Majalah Farmasi dan Farmakologi, 26(1): 15-18
Mortensen, M. B., Falk, E., & Schmidt, M, 2017, Twenty-Year Nationwide Trends in Statin Utilization and Expenditure in Denmark, Circ Cardiovasc Qual Outcomes, 10(7): 1-10
Drugs.Com, 2023, Atorvastatin Dosage [ Dicitasi 2 April 2023] diakses di https://www.drugs.com/dosage/atorvastatin.html#Usual_Adult_Dose_for_Prevention_of_Cardiovascular_Disease
StatPearls [Internet]. Shahjehan R : U.S. National Library of Medicine, 2022. Atorvastatin ; November 2022 [dicitasi 11 November 2022 ]; tersedia dari: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK430779/
Wirawati R, 2021, Hubungan Dosis dan Durasi Pemberian Atorvastatin Terhadap Outcome Terapi Pasien Penyakit Jantung Koroner, Journal of Pharmaceutical Science and Medical Research, 4(1) :20-24
Stone NJ, Robinson J, Lichtenstein AH, Merz NB, Blum CB, Eckel RH, 2013, ACC/AHA Guideline on the Treatment of Blood Cholesterol to Reduce Atherosclerotic Cardiovascular Risk in Adults, A Report of the American College of Cardiology American Heart Association Task Force Practice Guidelines, 54(1):9–12.
Erwinanto dkk, 2013, Pedoman Tatalaksana Dislipidemia PERKI 2013, J.Kardiologi Indonesia, 34(4) :245-370
Kelley K, Kemple A, Rush C, Sarliker SE, 2013, Coronary heart disease. Washington: Washington State Department of Health.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Sains dan Kesehatan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.